Rabu, 25 Mei 2011

profil singkat SMPN 2 Rangksbitung

spanda adalah nama/julukan untuk smpn 2 rangkasbitung. di kota Rangkasbitung smpn 2 di lahirkan pada tahun 1960. dahulu smpn 2 ini bkan julukan nya "SPANDA " tetapi julukan nya adalah "SMP CUMPLUNG".
kenapa di sebut "SMP CUMPLUNG"...?
karena konon kata nya dahulu banyak pohon kelapa di area SMP 2 ini. SMP 2 kini telah berhasil mencetak orang yang berkualitas atau orang yang sukses. contoh nya adalah bapak Apip Apriadi, dahulu bapak Apip ini bersekolah di SMP 2 dengan belajar 3 tahun dan kini dia telah menjadi kepala sekolah.

VISI dan MISI SMPN 2 Rangkasbitung:

VISI : “Cerdas 2015”

Indikator : - Cerdas Intelektual - Cerdas Emosional - Cerdas Spiritual

MISI : Meningkatkan kecerdasan intelektual emosional dan spiritual dalam suasana lingkungan yang aman, indah dan asri


banyak orang tua kini yang menginginkan anak nya untuk meneruskan sekolah ke SMPN 2 Rangkasbitung. mereka beranggapan sekolah SMP  2 lah sekolah yang bagus. SMPN 2 Rangkasbitung juga mempunyai guru-guru dan fasilitas yang baik, mungkin orang tua melihat dari fasilitas nya juga.
                       

Tidak ada komentar:

Posting Komentar